Combine Harvester Besar
Cangcorang T3500-P
Mesin panen padi kombinasi tipe riding merek TakaTech Model Cangcorang T3500-P, adalah mesin pertanian yang berfungsi untuk memanen dan merontok padi melalui tahapan mengait, mengarahkan, memotong, membawa hasil potongan, merontok dan membersihkan gabah yang dilakukan secara terpadu dalam satu kali proses.
TRAKTOR RODA 4
LEMBU R445
Traktor roda empat merek TakaTech model Lembu R445 merupakan tipe traktor propos ganda (4WD), berfungsi untuk mengolah tanah dengan menggunakan implement bajak piringan dan bajak rotary. Traktor ini dapat juga menarik trailer, mengangkut bahan atau komoditas pertanian.
Agri Drone
Capung C - Series
Sebuah kendaraan udara tanpa berawak yang diterapkan kepada pertanian dalam rangka membantu meningkatkan produksi tanaman dan memantau pertumbuhan tanaman.